PRAKTIS! 2 Cara Mendapatkan Black Card, 100% Terbukti Mudah
Cara Mendapatkan Black Card - Apakah Anda pernah mendengar istilah black card? Saat ini, siapa yang tidak mengenal kartu tersebut.
Keberadaannya bahkan sering menjadi perbincangan hangat oleh masyarakat di berbagai penjuru dunia. Beberapa orang tentu juga akan merasa penasaran bagaimana cara mendapatkan black card tersebut.
Disini mimin akan memberikan informasi terbaru mengenai bagaimana cara mendapatkan black card yang bisa dilakukan secara cukup mudah asalkan memenuhi persyaratannya..
Sebelum membahas lebih jauh mengenai cara mendapatkan black card, kami akan memberikan sedikit informasi pengertian dan profil black card itu apa.
Mengenal Apa Itu Black Card
Apakah Anda begitu penasaran dengan black card? Keberadaan kartu tersebut memang masih sangat eksis hingga saat ini. Perlu diketahui juga bahwa kartu tersebut sudah ada sejak tahun 1999. Black card sendiri merupakan kartu kredit yang diterbitkan langsung oleh Amex atau sering disebut American Express.
Untuk nama resminya sendiri adalah American Express Centurion Card. Sebagai informasi, Amex ini adalah salah satu perusahaan penerbit kartu kredit terbesar yang ada di dunia. Adapun asal perusahaan tersebut adalah Amerika Serikat. Kartu black sendiri terbuat dari titanium yang didesain dengan mewah.
Tidak heran jika kartu kredit yang dicetak dengan warna hitam satu ini dijadikan sebagai pembayaran yang eksklusif. Adapun penggunanya adalah menyasar kalangan tertentu. Seperti orang-orang kaya yang ada di seluruh dunia dengan berbagai pekerjaan. Mulai dari pengusaha hingga kalangan selebriti sekalipun.
Siapa Saja yang Dapat Memiliki Black Card?
Perlu Anda ketahui, bahwa pemilik black card tersebut termasuk sebagai kalangan orang jutawan dan kaum elite. Orang-orang pemilik black card tidak hanya kaya akan tetapi mereka adalah orang yang memperoleh undangan secara eksklusif dari American Express Centurion Card.
Hal ini juga menjadi salah satu alasan mengapa tidak sembarangan orang dapat memiliki kartu yang eksklusif tersebut. Beberapa orang yang memilikinya tentu sudah dapat dipastikan memiliki kekayaan yang sangat banyak. Hal itu yang menyebabkan mereka mendapatkan undangan langsung dari pendirinya.
Hal ini juga berarti bahwa orang-orang yang tidak mendapatkan undangan tersebut dapat dikatakan masih belum layak untuk memiliki kartu tersebut. Tidak heran jika saat ini dapat diketahui siapa saja yang memilikinya yakni para kalangan elit yang sudah diundang oleh Amex tersebut.
Beberapa Syarat Memiliki Black Card
Seperti yang diketahui, orang-orang yang tidak memperoleh undangan tersebut pada dasarnya perlu mengajukan permintaan kepada American Express Centurion Card terlebih dahulu. Hal tersebut perlu dilakukan agar nantinya mereka dapat diundang sebagai pemegang kartu kredit tersebut.
Tentu saja ada beberapa syarat yang perlu dipenuhi saat ingin mendapatkan undangan oleh American Express Centurion Card tersebut. Diantaranya seperti aktif memakai kartu Amex dengan minimal waktunya adalah satu tahun. Pemilik juga perlu tercatat sebagai pengguna kartu Amex yang lainnya.
Selain itu, syarat lain yang ditentukan adalah pengeluaran setiap tahun memakai kartu tersebut minimalnya adalah 250 dolar AS. Tidak hanya itu, terdapat pula yang menyatakan bahwa kartu tersebut dapat diberikan pada orang yang memang sering berbelanja dengan minimal nominalnya adalah 450 dolar AS per tahun.
Beberapa Fungsi dan Keuntungan Penggunaan Black Card
Sudah ada banyak orang yang menyebutkan bahwa kartu ini memang sangat eksklusif. Penggunanya pun akan disuguhkan dengan berbagai fungsi penggunaan yang sangat menggiurkan. Anda mungkin akan tercengang saat mengetahuinya. Penasaran? Di bawah ini adalah penjelasan lengkapnya:
1. Pelayanan yang VIP
Perlu Anda ketahui, bahwa tentu pengguna kartu yang satu ini akan menghabiskan banyak uang untuk menggunakan kartu tersebut.
Terlebih, American Express Centurion Card sebagai pendiri kartu tersebut pun sudah menetapkan jumlah pengeluaran yang harus dilakukan oleh setiap penggunanya.
Adapun fungsi penggunaan yang pertama bagi pengguna kartu ini adalah mendapatkan akses VIP pada berbagai tempat atau event. Beberapa contohnya adalah pengguna dapat menonton konser di barisan paling depan atau tempat yang jauh lebih strategis dibandingkan dengan penonton lainnya.
2. Akses Tamu Elite
Saat memiliki kartu yang satu ini, maka pengguna juga dapat memperoleh akses sebagai tamu elit dalam berbagai hotel mewah.
Hal ini berarti, saat menginap pada hotel tersebut pemilik kartu akan memperoleh status sebagai tamu paling elit dibandingkan yang lainnya.
Tidak hanya sampai disitu saja, dengan adanya status yang diperoleh tersebut tentu akan memungkinkan para pemegang kartu memperoleh kelonggaran dalam berbagai hal.
Salah satu contohnya adalah melakukan upgrade kamar hotel atau dapat mengundurkan jadwal check out hotel.
3. Akses Centurion Lounge
Tidak banyak yang mengetahui, bahwa Centurion Lounge merupakan lounge terbaik yang ada di dunia ini. Hal tersebut tidak lain karena di lokasi tersebut menyediakan makanan dengan kualitas yang sangat tinggi.
Tidak hanya sampai disitu, pelayanan yang diberikan juga akan sangat memuaskan pelanggan.
Tentu saja, tidak heran jika pengguna black card akan mendapatkan akses yang satu ini. Mereka akan mendapatkan akses Centurion Lounge untuk menikmati kemewahan di lokasi tersebut.
Centurion ini sendiri umumnya berada di berbagai bandara internasional dunia.
4. Akses Penyewaan Mobile Elite
Fungsi penggunaan lain yang dapat diperoleh pengguna black card adalah akses penyewaan mobil elite. Anda tentu sudah tidak asing lagi dengan keberadaan penyewaan mobil elite tersebut.
Contohnya seperti Aviz hingga Hertz. Kartu ini sendiri diterima khusus program Centurion Auto.
Program Centurion Auto sendiri adalah akses layanan penyewaan mobil paling mewah dengan harganya yang sangat beragam. Setiap mobil yang ada pada penyewaan tersebut dapat disewa menggunakan black card.
Mereka juga dapat memperoleh bantuan derek gratis hingga bantuan jumpstarting.
Berikut merupakan data cara mendapatkan black card yang didapatkan mimin dari informasi di internet.
Cara Mendapatkan Black Card, 100% Terbukti Mudah!
Bagaimana Cara Mendapatkan Black Card?
Seperti yang sudah dijelaskan sebelumnya, bahwa tidak sembarangan orang yang dapat memiliki kartu tersebut.
Bahkan di dunia ini dapat dihitung secara pasti siapa saja orang yang berhasil mendapatkan kartunya. Lantas bagaimana cara memperoleh kartu eksklusif yang satu ini? Berikut langkah-langkahnya:
#1. Cara Mendapatkan Black Card Pertama yakni dengan Mengajukan diri
Black card memang merupakan salah satu kartu kredit yang akan memerlukan banyak uang saat menggunakannya.
Oleh karena itu, saat ingin memiliki kartu tersebut diperlukan beberapa syarat yang wajib untuk dipenuhi. Salah satunya adalah penghasilan yang fantastis. Di bawah ini selengkapnya:
- Penuhi syarat penghasilan terlebih dahulu
- Anda juga perlu memiliki kartu kredit lainnya dari American Express Centurion
- Mengajukan diri pada Amex
- Jika dinyatakan layak, maka akan mendapatkan undangan
#2. Cara Mendapatkan Black Card Kedua yakni dengan Dapatkan Undangan
Untuk mendapatkan kartu eksklusif dari American Express Centurion ini sendiri tentu tidak semua orang dapat melakukannya.
Pasalnya, terdapat beberapa syarat yang sudah ditentukan bagi mereka yang ingin memiliki kartu tersebut. Akan tetapi, cara untuk mendapatkanya dapat melalui undangan. Seperti berikut:
- Tunggu undangan dari American Express Centurion
- Jika beruntung, Anda akan dianggap layak memilikinya
- Undangan tersebut akan datang
- Siapkan biaya untuk memakai kartu tersebut
Itulah beberapa cara mendapatkan black card yang dapat Anda ketahui beserta syarat dan pengertiannya. Kartu ini sendiri memang memerlukan banyak uang untuk menggunakannya.
Oleh karena itu, tentu tidak bisa memutuskan sembarangan orang yang dapat mendaftarkan diri dan memiliki kartu satu ini.
Akhir Kata
Itulah informasi terbaru mengenai cara mendapatkan black card di jadwaloperasional.xyz
Langkah ini sangat praktis menurut mimin karena bisa dilakukan via Handphone kesayangan kita tanpa perlu ribet.
Semoga artikel cara mendapatkan black card ini bermanfaat buat Sobat semua.
Jangan lupa di share ya.
Terima Kasih.
0 Response to "PRAKTIS! 2 Cara Mendapatkan Black Card, 100% Terbukti Mudah"
Post a Comment