Jadwal Jam Operasional PT. Kawasan Berikat Nusantara
Jadwal Jam Operasional PT. Kawasan Berikat Nusantara
PT. Kawasan Berikat Nusantara menyediakan 3 (tiga) lokasi kawasan industri yang paling strategis di Jakarta, Jantung Indonesia untuk investasi, usaha manufaktur dan logistik yang sangat dekat dengan akses tol lingkar luar (JOR) untuk menuju pelabuhan laut maupun pelabuhan udara.
VISI
“Menjadi kawasan industri yang terintegrasi dengan pelabuhan, berwawasan lingkungan dan bertaraf internasional.”MISI
1. PT KBN (Persero) selaku BUMN mewujudkan manajemen berstandar internasional dengan menjunjung tinggi etika bisnis dan semangat kebersamaan, serta bertindak proaktif,efisien dan inovatif dalam setiap karya.2. Mempertahankan dan menunjang Sistem Logistik Nasional (SISLOGNAS) berupa tersedianya sarana Logistik, Pergudangan dan Penyediaan Lahan.
3. Mengelola Dermaga Multi Purpose dan Dermaga untuk Lokal dalam rangka mendukung pertumbuhan ekonomi regional dalam Kawasan Ekonomi Khusus (KEK).
4. Mendorong pengembangan industri padat modal dan tepat guna sesuai ISO 14001.
5. Memberdayakan dan mensinergikan unit-unit usaha strategik untuk meningkatkan nilai tambah secara berkesinambungan.
6. Mengembangkan komitmen terhadap peningkatan kesejahteraan pemangku kepentingan (stakeholders) terutama pemegang saham, karyawan dan masyarakat sekitar.
Jadwal Jam Operasional PT. Kawasan Berikat Nusantara
1. Operasional (Senin s/d Jumat)
- Jam masuk kerja : 08.00 WIB
- Jam Istirahat : 12.00 WIB s/d 13.00 WIB
- Jam Pulang kerja/tutup : 17.00 WIB
catatan : bagi yang membawa kendaraan, kabar gembira untuk kalian karena saat ini pada saat tulisan ini ditulis. Apabila kalian parkir di PT. Kawasan Berikat Nusantara masih tidak dikenakan biaya :D
PT. Kawasan Berikat Nusantara
Alamat : Jl. Raya Cakung Cilincing No.1 Tg. Priok Sukapura Cilincing 2 1, RT.2/RW.1, Sukapura, Kec. Cilincing, Kota Jkt Utara, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 14140
No Telepon : (021) 4482-0909
Faks : (021) 4482-0042
Email : sekperkbn@gmail.com / sekper@kbn.co.id
0 Response to "Jadwal Jam Operasional PT. Kawasan Berikat Nusantara"
Post a Comment